Kepanjangan SAP Hingga Pentingnya Menggunakan SAP Business One

Kepanjangan Dari SAP Hingga Pentingnya Menggunakan SAP Business One


Aplikasi SAP merupakan yang digunakan oleh banyak perusahaan. Aplikasi ini dibuat oleh lima orang mantan karyawan IBM. SAP ini rilis pertama kali di tahun 1979 dengan nama SAP R/2.

Hingga saat ini software SAP sudahlah berkembang dengan pesat. Sehingga tak salah apabila software yang satu ini dipercayai oleh beratus-ratus perusahaan. Sebenarnya apa kepanjangan dari SAP ini hingga mengapa sap ini penting digunakan oleh perusahaan? Inilah ulasannya.

subsribe youtube Sterling Tulus Cemerlang STEM

Pengertian serta kepanjangan dari SAP

SAP yang merupakan kepanjangan dari System Analysis and Product in Data Processing adalah aplikasi yang memiliki manfaat untuk mengolah data yang digunakan suatu perusahaan untuk mengelola sumber daya yang dimiliki perusahaan tersebut.

Hal ini membuat SAP digunakan untuk mencapai suatu keidealan suatu perusahaan. Pada awalnya SAP ini merupakan sebuah aplikasi yang dibuat oleh SAP AG jerman. Namun saat ini SAP berkembang sangat pesat baik dari segi kualitas maupun dari segi jumlah penggunanya.

Modul-modul yang tersedia di SAP

Aplikasi SAP ini terdiri dari berbagai macam modul. Modul-modul SAP ini disesuaikan dengan kebutuhan dari perusahaan. Banyak sekali modul-modul perusahaan yang bisa dikerjakan oleh SAP ini. Apa sajakah itu?. Diantaranya yakni sales distribution (SD), Materials Management (MM), production Planning (PP), Quality Management (QM), Plant maintenance (PM), Human Resources Management (HR), Financial Accounting (FI), controlling (CO), Asset Management (AM), dan Project System (PS). Ke setiap modul SAP ini memiliki fungsi dan tugasnya masing-masing.

Misalkan untuk modul SD memiliki fungsi untuk membantu dalam meningkatkan efisiensi kegiatan operasional dari suatu perusahaan yang berkaitan erat dengan yang namanya proses pengelolaan customer order. Customer order ini terdiri dari proses sales, shipping, juga billing.

Lalu ada yang namanya modul MM. Modul SAP ini memiliki fungsi untuk membantu perusahaan menjalankan proses pembelian juga pengelolaan inventory. Modul yang ketiga yakni modul PP. Modul PP ini bertujuan untuk membantu perusahaan dalam proses perencanaan hingga control dari kegiatan produksi.

Fungsi modul selanjutnya yakni modul QM. Modul SAP ini berfungsi untuk membantu perusahaan mengecek kualitas di setiap rantai logistic. Modul yang kelima ada modul PM. Modul PM bertujuan untuk menjadi solusi proses administrasi dan perbaikan sistem perusahaan secara teknis. Modul berikutnya bernama modul HR. modul SAP ini berfungsi untuk mengintegrasikan keseluruhan proses HR pada suatu perusahaan.

Fungsi modul yang ketujuh yakni yang bernama FI ialah untuk mencakup segala hal mengenai standard accounting cash management, konsolidasi dan general ledger. Modul yang terakhir yakni modul CO. modul SAP ini merupakan modul yang mencakup segala hal mengenai cost accounting baik dari cost center accounting sampai ke analisa profitabilitas.

Pentingnya Aplikasi SAP untuk perusahaan

Aplikasi SAP memiliki modul-modul yang sangat terintegrasi. Hal ini menyebabkan proses pengolahan data menjadi lebih mudah. Dimana apabila terjadi perubahan data pada suatu modul, maka modul lainnya yang berkaitan akan menyesuaikan hal tersebut secara otomatis.

Dengan begini perusahaan sangat mungkin mendapatkan laporan ataupun informasi yang akurat dalam waktu yang lebih cepat atau lebih dikenal dengan istilah real time processing.

Hal penting lainnya untuk perusahaan yang menggunakan aplikasi SAP ini ialah adanya transparansi data yang sangatlah jelas. Mengapa bisa demikian?

Karena pada aplikasi SAP ini setiap orang yang ikut terlibat dalam proses pengelolaan perusahaan akan dapat melihat secara menyeluruh mengenai data yang sedang diolah bahkan data yang diinput oleh orang lain.

Itulah dia beberapa hal mengenai kepanjangan dari SAP hingga pentingnya aplikasi SAP ini untuk perusahaan. Dapat disimpulkan bahwa aplikasi SAP ini sangatlah berperan penting dalam perkembangan perusahaan. Sehingga ada baiknya untuk perusahaan menggunakan jasa konsultasi aplikasi SAP ini.

Hal ini untuk mempermudah perusahaan dalam melakukan implementasi aplikasi SAP yang rumit ini. Saat ini di Indonesia sudah banyak jasa konsultasi SAP. Salah satu yang terbaik yang ada di indonesia adalah konsultan dari STEM. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya penghargaan yang STEM dapatkan juga masuknya STEM ke daftar  sap gold partner.

SAP Business One Indonesia